Mereka ini diambil untuk dijadikan tokoh-tokoh dan sebagai arketipikal.
Ini adalah bukti bawah Jepang sangat menghormati pahlawan-pahlawannya dengan cara yang unik!
Inget aja kata Bung Karno: "BANGSA YANG BESAR ADALAH BANGSA YANG MENGHARGAI JASA PARA PAHLAWANNYA"
inilah sebagian dari tokoh-tokohnya yg paling sering dijadiin inspirasi :
1.MIYAMOTO MUSASHI
SWORD SAINT, alias dewa pedang (samurai terhebat sepanjang masa)
Berada pada era 1580 - 1650
2.SASAKI KOJIRO
Rival Miyamoto Musashi,samurai dengan kemampuan yang tidak terlalu jauh dengan Musashi. Meninggal ditangan Musashi.
Berada pada era 1580 - 1612
Kojiro dalam game "Samurai Warrior 2":
3.TOKUGAWA IEYASU
Shogun terkenal Jepang setelah Hidetoshi.
Berada pada era 1570 - 1616
Ieyasu dalam game "Kessen":
4.ODA NOBUNAGA
Pionir pemersatu Jepang.
Berada pada era 1570 - 1583
Oda Nobunaga dalam "Basara":
5.HANZOU HATTORI
Ninja legendaris pengawal Tokugawa Ieyasu.
Berada pada era 1570 - 1596
Hattori dalam komik "Ganryu":
6.SANADA YUKIMURA
Jenderal perang pasukan Toyotomi dalam perang Sekigahara.
Berada pada era 1570 - 1615
Sanada dalam komik "Samurai Deeper Kyo":
7.SASUKE SARUTOBI
Ninja legendaries pengawal Sanada Yukimura.
Berada pada era 1570 - 1615.
Sasuke dalam komik "Samurai Deeper Kyo":
8.IZUMO NO OKUNI
Wanita pendiri teater KABUKI.
Berada pada era 1575 - 1613
9.DATE MASAMUNE/BONTENMARU
Jenderal perang pasukan Tokugawa dalam perang Sekigahara.
Berada pada era 1570 - 1632
Date dalam game "Basara":
10.YAGYU JUBEI
Samurai perguruan Yagyu yang legendaris merangkap polisi rahasia Tokugawa.
Jubei dalam game "Samurai Showdown":
11.TOKUGAWA HIDETADA/BENITORA
Penerus Tokugawa Ieyasu dan pandai bela diri.
Berada pada era 1575 - 1632
Hidetada dalam komik "Samurai Deeper Kyo":
12.TOYOTOMI HIDEYOSHI
Penerus Oda Nobunaga, pemimpin brilian yang berasal dari kalangan bawah.
Berada pada era 1570 - 1598
Toyotomi dalam game "Basara" dan "Samurai Warrior':
13.SHIRO AMAKUSA
Pemimpin pemberontakan Kristen Shimabara.
Berada pada era 1570 - 1638
Amakusa dalam game "Samurai Showdown"
0 Comment:
Posting Komentar